Kawal Revisi UU Kehutanan, Aleg PKS Johan Rosihan: Jaga 30% Hutan, Tolak Eksploitasi Berlebih dan Akui Hak Adat
Komisi IV DPR RI menggelar kegiatan jaring pendapat bersama akademisi Fakultas Kehutanan Universitas Gadjah Mada (UGM) di Yogyakarta, Kamis pagi (8/5), dalam rangka mendalami muatan strategis Revisi Undang-Undang Nomor 41 Tahun 1999 tentang Kehutanan.