Harga Beras Melambung Tinggi, Politikus PKS: Ada Persaingan Tidak Sehat
Anggota Komisi IV Fraksi PKS, Andi Akmal Pasluddin mengatakan bahwa pihaknya menerima informasi mengenai perusahaan swasta yang melakukan kecurangan dengan memiliki stok beras dalam negeri dengan harga yang jauh di atas harga pasar.