PEMERINTAH HANYA FOKUS BANGUN JALAN TOL, PKS: BUKTI KOMERSIALISASI PELAYANAN DASAR PADA RAKYAT!
Masifnya pembangunan infrastruktur jalan tol pada masa pemerintahan Presiden Joko Widodo (Jokowi) dinilai belum berhasil menekan biaya logistik, karena masih banyak kondisi jalan non-tol yang rusak di daerah. Kerusakan jalan di daerah menyebabkan biaya logistik dan biaya produksi meningkat. Padahal, biaya logistik sangat berdampak pada daya saing, baik pengusaha maupun perekonomian negara secara keseluruhan. Logistic