29 April 2016
Penyampaian aspirasi oleh Union Migrant Indonesia (UNIMIG), terkait dengan (PHK) TKI Perusahaan Bin Laden di Arab Saudi.
Diterima oleh:
Anggota Komisi IX FPKS DPR RI dr. H. Adang Sudrajat, MM, AV.
Tindak Lanjut:
Pimpinan fraksi menugaskan Anggota Komisi I & IX FPKS DPR RI melalui surat nomor: 074/INT-FPKS/DPR RI/IV/2016